Minggu, 28 Juli 2013
10 Alasan Harus Mengurangi Gula
Banyak negara yang sangat peduli pada makanan yang mengandung gula tinggi. Pemerintah Amerika, di New York dan California, misalnya mengenakan pajak pada minuman ringan bergula untuk membiayai ongkos pengobatan penyakit yang berkaitan dengan obesitas bagi warganya.
Menurut ahli nutrisi dari Amerika, Nancy Appleon, PhD, ada banyak alasan kita harus mengurangi gula, berikut di antaranya:
1. Meningkatkan kadar glukosa dan reaksi insulin berlebih, yang berpotensi memicu penyakit diabetes melitus. Indonesia berada di posisi empat negara teratas yang penduduknya banyak menderita penyakit ini menurut WHO setelah India, China, Amerika Serikat..
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar